Pengertian Pembangunan

Prof. Dr. Hj. Syamsiah Badruddin, M.Si

TEORI DAN INDIKATOR PEMBANGUNAN

Pembangunan yang sering dirumuskan melalui kebijakan ekonomi dalam banyak hal membuktikan keberhasilan. Hal ini antara lain dapat dilukiskan di negara-negara Singapura, Hongkong, Australia, dan negara­-negara maju lain. Kebijakan ekonomi di negara-negara tersebut umumnya dirumuskan secara konsepsional dengan melibatkan pertimbangan dari aspek sosial lingkungan serta didukung mekanisme politik yang bertanggung jawab sehingga setiap kebijakan ekonomi dapat diuraikan kembali secara transparan, adil dan memenuhi kaidah-kaidah perencanaan. Dalam aspek sosial, bukan saja aspirasi masyarakat ikut dipertimbangkan tetapi juga keberadaan lembaga-lembaga sosial (social capital) juga ikut dipelihara bahkan fungsinya ditingkatkan. Sementara dalam aspek lingkungan, aspek fungsi kelestarian natural capital juga sangat diperhatikan demi kepentingan umat manusia. Dari semua itu, yang terpenting pengambilan keputusan juga berjalan sangat bersih dari beragam perilaku lobi yang bernuansa kekurangan (moral hazard) yang dipenuhi kepentingan tertentu (vested interest) dari keuntungan semata (rent seeking). Demikianlah, hasil-­hasil pembangunan dapat dinikmati oleh seluruh masyarakat secara adil melintasi (menembus) batas…

Lihat pos aslinya 3.377 kata lagi

About Aldy Forester

an office employee who fails to become programmers

Posted on Oktober 7, 2013, in Uncategorized. Bookmark the permalink. Tinggalkan komentar.

Tinggalkan komentar

@pmarca Says

Marc Andreessen's Tweets in Blog Form

Aldy Forester Blog

Tawaqal, Ikhlas, Pasrah

Catatan Si Aldy

Indahnya Berbagi

DeRie Berbagi..

Just Share Everything..